PENGERTIAN BUNYI BEEP PADA IBM BIOS

KODE BIOS
BEEP. Tidak ada beep.
Power Supply rusak, card monitor/ ram tidak terpasang.

KODE BIOS
Beep 1X pendek.
Normal post atau pc dalam keadaan baik

KODE BEEP
Beep.beep terus menerus
Power Supply rusak, card monitor/ram tidak terpasang.

KODE BEEP
Beep.beep pendek berulang-ulang.
Power supply rusak, card monitor/ram tidak terpasang.

KODE BEEP
Beep.1X panjang,1X pendek.
Masalh Motherboard

KODE BEEP
Beep.1X panjang,2X pendek
Masalah bagian VGA CARD (mono)

KODE BEEP
Beep.1X panjang,3X pendek
Masalah Bagian VGA CARD (EGA)


KODE BEEP
Beep. 3X panjang
Motherboard error

KODE BEEP
Beep.beep 1X
Blank monitor VGA CARD sirkuit


Contoh Gambar IBM BIOS


#SMK_MUHAMMADIYAH_SINTANG

Komentar

Postingan Populer